VISI, MISI DAN TUJUAN

VISI
    Mewujudkan insan pendidikan yang Beriman, Bertaqwa, Berbudaya dan menguasai Iptek siap berprestasi dalam bidang Akademik dan Non Akademik



MISI
  • Meningkatkan Profesionalisme Tenaga Pendidik dan Kependidikan
  • Meningkatkan kemampuan siswa Iptek yang yang berimtaq
  • Menanamkan nilai-nilai budaya luhur yang berakar pada norma agama
  • Menciptakan lingkungan sekolah yang Aman, Rindang, Bersih dan Nyaman
  • Menghasilkan siswa yang siap berkompetisi dalam bidang Akademik dan non Akademik
  • Mengoptimalkan peran serta orang tua siswa, guru dan masyarakat dalam proses peningkatan mutu pendidikan SMA Negeri 4 Batam



TUJUAN SEKOLAH
  • Meningkatkan hasil rata-rata pada setiap mata pelajaran
  • Membuat kelompok-kelompok dalam mata pelajaran
  • Memiliki tim yang tangguh dalam bidang olahraga dan seni
  • Terwujudnya insan yang taat pada norma-norma agama dan masyarakat
  • Terwujudnya manusia yang memiliki budi pekerti yang luhur.


Halaman ini terakhir diubah pada 09:15, 10 Mei 2013.